Search

Ini 5 Negara dengan Tingkat Risiko Bencana Alam Paling Kecil di Dunia?

Liputan6.com, Singapura - Pada September lalu, gempa bumi dan tsunami melanda wilayah Donggala, Palu, Sigi dan sekitarnya di Sulawesi Tengah, Indonesia.

Laman resmi Badan Meteorologi, Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) menginformasikan kekuatan lindu terjadi pada (28/9) sore.

Indonesia adalah negara yang rentan akan bencana alam, salah satunya gempa bumi. Nusantara berada di lingkaran 'cincin api Pasifik' atau Pacific Ring of Fire dan daerah kedua yang paling aktif di dunia -- sabuk Alpide. Terjepit di antara 2 wilayah kegempaan berarti, Tanah Air menjadi lokasi sejumlah letusan gunung berapi dan gempa terdahsyat yang pernah terjadi di muka Bumi.

Pun dengan sejumlah negara lain yang berada di Cincin Api Pasifik, semisal Jepang dan Filipina.  Sebaliknya, ada sejumlah negara di dunia yang memiliki risiko gempa bumi paling kecil di dunia.

Seperti dikutip dari laman Sovereignman.com, Jumat (9/11/2018), berikut 5 negara yang memiliki risiko gempa bumi paling rendah di dunia:

Saksikan video pilihan di bawah ini:

Sang ibu bersyukur anaknya lahir sehat wal afiat dan lahir tak pada saat gempa berlangsung.

Let's block ads! (Why?)

from Berita Internasional, Sains, Feature, Kisah Inspiratif, Unik, dan Menarik Liputan6 kalo berita gak lengkap buka link di samping https://ift.tt/2D9e1GK

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Ini 5 Negara dengan Tingkat Risiko Bencana Alam Paling Kecil di Dunia?"

Post a Comment

Powered by Blogger.