Pipa PDAM rusak akibat amblesnya Jalan Raya Gubeng, Surabaya, Selasa (18/12/2018) malam.
Agus Subagyo Manager Humas PDAM Surya Sembada Kota Surabaya mengatakan, pipa-pipa yang terdampak adalah pipa yang berukuran 150 mm dan 100 mm.
"Untungnya yang 600 mm itu aman. Semoga tidak sampai jebol," ujarnya kepada Radio Suara Surabaya, Rabu (19/12/2018) pagi.
Wilayah terdampak atas kejadian ini adalah Jalan Raya Gubeng, Jalan Sumatera, RS Siloam, Jalan Biliton, Jalan Nias, Jalan Bali, dan sekitarnya.
"Kami masih belum bisa memastikan estimasi waktu perbaikan karena tidak mungkin langsung melakukan penyambungan, harus dicarikan sambungan lain," ujarnya.
Simak video pilihan berikut ini:
Seakan masih misteri, tim gabungan Pemkot Surabaya dan kepolisian masih menyelidiki penyebab amblesnya Jalan Raya Gubeng, Surabaya.
Let's block ads! (Why?)
from Berita Daerah dan Peristiwa Regional Indonesia Terbaru kalo berita gak lengkap buka link disamping https://ift.tt/2BsfJke
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Dikira Boneka, Ternyata Jasad Bayi Mengambang di Saluran Irigasi Tarum Timur
Liputan6.com, Karawang - Warga Dusun Kertamulya, Desa Balonggandu, Kecamatan Jatisari, Karawang di… Read More...
Target Kereta Singa Barong di Cirebon Seperti Merlion Singapura
Liputan6.com, Cirebon - Sejumlah upaya terus dilakukan Keraton Kasepuhan Cirebon untuk meningkatkan… Read More...
Legenda Pulau Kemaro, Tempat yang Dianggap 'Sangat Keramat Sekali'
Liputan6.com, Palembang - Alkisah sepasang kekasih terjun ke Sungai Musi secara bergantian. Tak lag… Read More...
Nasib Bayi 11 Bulan Asal Surabaya Setelah Dijual Sang Ibu ke Bali Surabaya - Buntut terbongkarnya kasus jual bayi via Instagram, Polrestabes Surabaya akan menge… Read More...
Bolos Sekolah, Sepasang Remaja Malah Indehoi di Kamar Kos
Liputan6.com, Kediri - Sepasang pelajar dan sepasang mahasiswa yang sedang bolos sekolah kedapatan… Read More...
0 Response to "Pakde Karwo Kunjungi Lokasi Ambles di Jalan Raya Gubeng"
Post a Comment