Search

Pos Polisi Terbakar di Solo

Saksi mata lainnya, Yitno mengatakan api pertama kali terlihat dari arah belakang sisi timur pos polisi. Setelah itu, api merembet ke dalam pos polisi. Hanya saja apinya tidak terlalu besar.

"Apinya tidak sampai membakar atap, cuma di belakang saja. Setelah itu dipadamkan oleh awarga. Sekitar 10 menit dilakukan pemadaman," kata Yitno penjual angkringan yang tak jauh dari pos polisi Fajar Indah.

Sementara itu, Kepala Damkar Kota Solo, Gatot Sutanto saat dikonfirmasi membenarkan adanya pos polisi yang terbakar. "Iya, benar ada pos polisi terbakar," katanya dia melalui layanan pesan singkat.

Adanya kebakaran pos polisi itu Kapolres Solo, Kombes Pol Ribut Hari Wibowo langsung mendatangi pos polisi Fajar Indah pada pukul 05.15 WIB. Setelah itu disusul Kapolda Jawa Tengah, Irjen Pol Rycko Amelza Dahniel juga turut mendatangi pos polisi yang terbakar.

Kapolda yang mengenakan baju koko berwarna putih serta peci hitam tampak masuk ke dalam pos polisi untuk melihat dari dekat pos polisi Fajar Indah yang terbaka pada Jumat dini hari tadi.

Simak video pilihan berikut ini:

Si jago merah melalap pos polisi serta sejumlah rumah dan ruko di Jalan Alianyang, Pontianak, Kalimantan Barat.

Let's block ads! (Why?)

from Berita Daerah dan Peristiwa Regional Indonesia Terbaru kalo berita gak lengkap buka link disamping http://bit.ly/2X6FWyk

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Pos Polisi Terbakar di Solo"

Post a Comment

Powered by Blogger.