Search

5 Alasan Mengapa Orang Jenius Sulit Mendapatkan Teman

Salah satu hal yang membuat orang jenius tak punya teman lantaran mereka memiliki pendirian yang lebih kuat.

Biasanya, orang jenius tidak akan menghabiskan waktunya untuk hal-hal yang yang dianggap tidak penting. Misalnya pergi bermain atau nongkrong di kafe.

Main dan nongkrong adalah hobi yang kerap dilakukan oleh anak muda. Namun, di usia itu orang jenius lebih memilih untuk ke perpustakaan atau membaca. Inilah yang membuat mereka berpendirian kuat. 

Let's block ads! (Why?)

from Berita Internasional, Sains, Feature, Kisah Inspiratif, Unik, dan Menarik Liputan6 kalo berita gak lengkap buka link di samping https://ift.tt/2Sy4zkN

Bagikan Berita Ini

0 Response to "5 Alasan Mengapa Orang Jenius Sulit Mendapatkan Teman"

Post a Comment

Powered by Blogger.